Pidato Perpisahan Kelas 6

Admin
0

Selamat datang di artikel yang memberikan penjelasan singkat mengenai Pidato Perpisahan Kelas 6. Di sini, kami akan membahas secara sederhana mengenai apa itu Pidato Perpisahan Kelas 6 dan bagaimana cara melakukan pidato dengan baik.

Apa itu Pidato Perpisahan Kelas 6?

Pidato Perpisahan Kelas 6 adalah kegiatan di mana siswa kelas 6 menyampaikan pidato sebagai bentuk perpisahan dengan sekolah dan guru-guru mereka. Pidato ini bertujuan untuk mewakili perasaan para siswa tentang masa-masa indah yang telah mereka habiskan di sekolah selama beberapa tahun terakhir.

Bagaimana Cara Melakukan Pidato Perpisahan Kelas 6 dengan Baik?

1. Persiapkan Materi Pidato dengan Baik

Sebelum melakukan pidato, kamu harus mempersiapkan materi pidato terlebih dahulu. Buatlah rangkaian kata yang dapat memperlihatkan perasaanmu dengan jelas. Ingatlah untuk menyusun kata-kata dengan baik dan tepat, sehingga semua temanmu dapat memahami isi dari pidato yang kamu sampaikan.

2. Berlatih Sebelum Melakukan Pidato

Sebelum kamu melakukan pidato, pastikan kamu sudah berlatih dengan baik. Ajak keluarga atau temanmu untuk menjadi pendengar pidato yang kamu buat dan dapatkan masukan dari mereka. Dengan berlatih, kamu akan semakin percaya diri ketika menjalankan pidato di hadapan khalayak.

3. Tampil dengan Penuh Percaya Diri

Di saat hari H, pastikan kamu tampil dengan penuh percaya diri. Angkat kepala, pandang mata audiens, dan sampaikan setiap kata dengan jelas. Ingat, di sinilah momen di mana kamu harus mengekspresikan perasaanmu secara langsung, jadi nikmatilah setiap detiknya.

4. Sampaikan Ucapan Terima Kasih yang Tulus

Di akhir pidato, pastikan kamu menyampaikan ucapan terima kasih yang tulus kepada semua orang yang telah membantu dan mendukungmu selama berada di sekolah. Ucapan terima kasihmu akan menjadi salah satu jalinan baik antaramu dengan sekolah dan teman-teman di dalamnya.

Itulah penjelasan singkat mengenai Pidato Perpisahan Kelas 6. Selamat berpidato!



Kumpulan Pertanyaan dan Jawaban yang Berkaitan dengan "Pidato Perpisahan Kelas 6":



Pidato Perpisahan Kelas 6



1. pidato tentang perpisahan kelas 6


Pidato Perpisahan Kelas 6 Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Yang terhormat Bapak Kepala Sekolah dan Bapak/Ibu Guru; Yang terhormat para tamu undangan; Kawan-kawanku Yang berbahagia. Terlebih dahulu,marilah kita panjatkan puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa Yang telah melimpahkan rahmat serta karunia-nya kepada kita.Pada kesempatan ini,kita dapat berkumpul pada perayaan Perpisahan kelas 6. Guru-guru dan Teman-teman,sungguh tidak terasa waktu berlalu begitu cepat .Sudah enam tahun kami belajar dan menimba ilmu di Sekolah ini.Kami mendapatkan ilmu yang tak terhingga.Semuanya berkat Guru-guru yang telah mengajari kami. Kini, akhirnya hari kelulusan itu tiba.Setelah enam tahun kami belajar bersama Bapak/Ibu Guru,saya selaku perwakilan dari kelas enam mengucapkan terima kasih dan ingin meminta maaf atas perbuatan salah kami semuanya. Tidak lupa kami sampaikan juga terima kasih kepada orang tua kita semua yang telah memberi motivasi kepada kami semua. Untuk teman-teman semua,meskipun sudah lulus tetapi kita harus lebih giat lagi belajarnya karena perjalanan kita masih panjang dan untuk mencapai cita-cita kalian. Akhir kata,saya dan teman-teman ingin mengucapkan Selamat tinggal sekolah ini dan Kami tidak akan melupakan sekolah ini. Sekian dari saya.Terima kasih. Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

2. pidato tentang perpisahan kelas 6​


kamu buat aja tentang kelas 6 mu

seperti cerita saat kamu sedang belajar bersama istiraht, bermain di halaman sekolah dll

km buat aja kaya gitu


3. pidato tentang perpisahan kelas 6​


Jawaban:

assalamualaikum wrwb

puji syukur kehadirat allah yang maha esa,saya mohon kepada bpk ibu guru dan karyawan sd untuk mendengarkan pidato saya.

Ada awal ada akhir,apakah kalian ingat teman teman,saat kita pertama masuk kita malu malu untuk bicara.Dan sekarang hari mulai cepat tak terasa kita sudah perpisahan.Dan buat bapak ibu guru dan karyawan sd saya sangat meminta maaf atas kesalahan yang sudah kami buat selama ini terimakasih bapak ibu guru dari kelas 1-6 atas ilmu yang telah engkau berikan kepada kami,yang kami harap kalian tidak akan melupakan kita semua

sekian dari pidato saya,jika ada kekurangan mohom minta maaf.

wasalamualaikum wrwb

Penjelasan:

Maaf klo kata kata ada yg salah.smoga membantu


4. pidato tentang perpisahan kelas 6


Ini pidatoku waktu masih klas 6

Assalamualaikum wr. Wb
Asshaduallailahaillalah waashaduanna muhamadar rosulullah. Ama badu

Yang saya hormati bapak kepala sekolah MI Kresna beserta dewan guru. Yang saya hormati orang tua wali murid, serta teman-teman seperjuangan yang saya cintai.

pertama-tama  marilah kita panjatkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT yang mana pada kesempatan kali ini kita semua dapat berkumpul dalam keadaan sehat wal’afiat amin ya robbal ‘alamin.

Shalawat dan salam semoga tetap tercurah limpahkan kepada junjungan kita nabi agung Muhammad SAW, kepada para sahabat dan keluarganya, dan kepada kita selaku umatnya.
Para hadirin yang saya hormati, ijinkan saya mewakili teman-teman untuk menyampaikan amanat dalam rangka perpisahan ini.

Tidak terasa sudah 6 tahun kita berada disini..Semua cerita indah disini hanya akan menjadi sepenggal kenangan di masa depan. Suatu hari nanti kita pasti akan merindukan masa-masa indah seperti ini.
Tak lupa juga kami sangat berterima kasih kepada guru-guru kami yang telah mengajarkan kami arti dari sebuah perjuangan untuk menuju pada kehidupan yang sebenarnya. Tanpa beliau-beliau, kami bukan apa-apa.

Disini, saya mewakili teman-teman kelas 6. Mengucapkan maaf yang sebesar-besarnya jika saat belajar dikelas maupun diluar kelas ada sikap yang tidak terpuji, kata-kata yang tercela dan khilaf yang tidak disengaja telah melukai bapak dan ibu guru.

Mudah-mudahan apa yang kita dapatkan disini bisa menjadi ilmu yang insya Allah akan bermanfaat bagi nusa, bangsa, dan agama dan yang terpenting berguna bagi diri kita sendiri. Amien.

Dan semoga saja perpisahan ini bukanlah akhir dari segalanya.
Mungkin cukup sekian yang dapat saya sampaikan kurang lebihnya saya mohon maaf, karena kesalahan adalah milik saya dan kelebihan datangnya dari Allah SWT.
Sekian dari saya.

Wabilahitaufik walhidayah wassalamu’alaikum wr.wb...



selamat pagi semua...
Assalamualaikum wr wb
hadirin sekalian, terima kasih telah hadir di sini untuk terakhir kalinya kita bertemu dengan sehat, saya ucapkan satu demi satu kata untuk permohonan yang maaf jika selama ini saya telah melakukan hal yang sesat, sekali lagi saya minta maaf dan saya juga mengucapkan terima kasih. Sekian pidato dari saya terima kasih dan sampai jumpa

wassalamualaikum wr wb


5. pidato tentang perpisahan kelas 6


Alhamdulillahirobbil ‘alamin,
Waasholatuashalamu’ala ashrofil ‘ambiyaiwalmursalin
Waa’ala alihi wasohbihi ajma’in. Ammaba’du

Yang kami hormati –
–    Bapak kepala sekolah SD Al-Qiro’ah beserta majlis guru
–    Bapak kepala desa Sesap atau yang mewakili beserta staf aparatur pemerintahannya
–    Bapak ibu wali murid yang hadir
–    Dan teman-teman yang di rahmati Allah

Puji syukur kehadirat Allah swt zat yang memberikan kenikmatan-kenikmatan yang tidak bisa dihitung dan dibandingkan dengan hal lain. Dialah Allah yang telah memberikan kita nikmatnya iman dan indahnya Islam, dan Allah juga yang memberikan nikmatnya sebuah pertemuan dan perpisahan.
Shalawat dan salam marilah senantiasa kita hadiahkan kepada junjungan Nabi besar Muhammad saw. Suri tauladan umat yang telah mengajarkan umatnya kebaikan dengan keteladanan nya, beliaulah yang telah mengajarkan arti tanggung jawab dan mengajarkan kewajiban kepada kita semua, sehingga kita sebagai umatnya selalu ingin menjadi umat terbaik sepanjang zaman.

Bapak ibu guru yang di rahmati Allah
Mungkin…
Ini adalah hari terakhir kami di sini setelah enam tahun bersama. Tapi itu bukan berarti kami akan melupakan segala jasa-jasa mu dalam menunjuk ajari kami hingga detik ini. Begitu banyak hal yang sudah guru berikan untuk kami, tidak hanya ilmu, bahkan waktu sengaja engkau berikan untuk kami agar hidup kami lebih berarti.


6. pidato perpisahan Kelas 6​


Jawaban:

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Yang terhormat bapak/ibu kepala sekolah.

Yang terhormat para dewan guru tanpa menyebut satu persatu.

Yang terhormat para orang tua kami serta tamu undangan.

Yang saya banggakan juga teman teman sekalian.

Pertama-tama saya panjatkan syukur atas rahmat Allah SWT karena atas rahmatNya dan yang telah memberikan nikmat iman, islam serta nikmat sehat, dan kita dapat berkumpul di sekolahan ini dalam rangka perpisahan sekolah.

Terkhusus kepada semua guru-guru kami mungkin selama kami bersekolah di sini kami telah banyak melakukan kesalahan dan membuat bapak dan ibu guru marah terhadap tingkah laku kami. Saya mewakili teman-teman siswa kelas 6 mengucapkan mohon maaf yang sebesar-besarnya.

Kami juga sangat berterima kasih dengan semua guru yang telah mengajar dan mendidik kami di sekolah ini dengan sangat baik, sangat sabar dan tidak mengenal lelah dalam membimbing kami sehingga kami pun dapat lulus dari sekolah ini.

Mudah-mudahan semua jerih payah dari semua guru yang bertugas mengajar dapat diberikan kesehatan kekuatan dan kesabaran dengan baik dan diberi kebahagiaan selalu. Aamiin

Terkhusus juga untuk teman-teman semua lanjutkan perjuangan kita semua untuk dapat melanjutkan ke pendidikan yang lebih tinggi lagi.

Akhir kata sukses selalu buat teman-teman semua semoga guru-guru kita dan Allah selalu menyertai kita semua. Aamiin.

Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

PIDATOPERPISAHANKELAS6SD

Selamat pagi, salam sejahtera untuk kita semua.

Yang saya hormati Bapak Kepala Sekolah

Yang saya hormati bapak dan ibu guru

Yang saya hormati para orang tua atau wali murih

Yang saya kasihi teman-teman dan adik kelas semuanya.

Puji dan syukur mari kita haturkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya, kita bisa berkumpul di tempat ini dalam keadaan sehat.

Saya di sini mewakili seluruh teman-teman kelas 6 SD ingin mengucapkan terima kasih kepada Kepala Sekolah, bapak dan ibu guru serta para orang tua atas kesediaannya untuk menghadiri acara perpisahan ini.

Secara khusus, saya dan teman-teman kelas 6 ingin mengucapkan banyak terima kasih kepada bapak dan ibu guru yang selama kurang lebih enam tahun ini telah mendampingi serta mengajari kami banyak hal. Mulai dari ilmu pelajaran hingga pendidikan berharga lainnya.

Tentu selama kami menempuh pendidikan di SD , sering melakukan kesalahan dan membuat bapak ibu guru kecewa. Untuk itu, kami mohon maaf sebesar-besarnya jika ada perbuatan atau tindakan kami yang kurang berkenan di hati bapak dan ibu guru.

Pada kesempatan ini pula, kami anak-anak kelas 6 SD ingin meminta doa restu dari kepala sekolah dan bapak ibu guru, supaya nantinya kami bisa lebih tekun belajar di jenjang pendidikan berikutnya dan akhirnya berhasil menggapai cita-cita kami.

Terakhir, saya ingin mengucapkan banyak terima kasih kepada orang tua kami yang senantiasa mendukung, menyayangi dan mencintai kami. Terima kasih banyak, kami sangat menyayangi kalian.

Demikian yang bisa saya sampaikan dalam acara perpisahan ini. Mohon maaf bila ada salah kata dan sampai jumpa di lain waktu.

Semoga Membantu


7. pidato tentang perpisahan kelas 6


Kepada yang terhormat Bapak Kepala Sekolah SDN 1 Mayong Kepada yang terhormat Bapak / Ibu Guru SDN 1 Mayong Serta seluruh teman - temanku kelas 6 SDN 1 Mayong dan semua adik - adik kelasku   Assalamu'alaikum wr. wb   Hari ini kita semua berkumpul disini dalam rangka merayakan kelulusan serta perpisahan murid - murid kelas 6 SDN 1 Mayong. Dan saya berpidato disini untuk mewakili teman - teman kelas 6 SDN 1 Mayong. Kami murid - murid kelas 6 SDN 1 Mayong merasa sangat bahagia dan bersyukur atas kelulusan kami sehingga kami bisa melanjutkan sekolah ke sekolah yang lebih tinggi lagi. Hilang sudah rasa deg-degan kami. Hilang sudah rasa khawatir dan rasa takut kami karena Alhamdulillah kami semua berhasil lulus dengan nilai yang sangat memuaskan.   Terima kasih kami ucapkan kepada Bapak Kepala Sekolah dan juga Bapak / Ibu guru yang telah membimbing kami sejak kami kelas satu hingga akhirnya kami berhasil lulus. Jasa serta kebaikan Bapak dan Ibu guru tidak akan pernah kami lupakan. Kami juga minta maaf atas semua kesalahan serta kenakalan kami selama kami sekolah disini. Semoga Bapak dan ibu guru bersedia dengan ikhlas memaafkan kami.   Untuk adik - adik kelas dari kelas 1 hingga kelas 5, kami berpesan: belajarlah yang rajin, dan jadilah murid yang patuh kepada Bapak dan Ibu guru. Dengan belajar yang tekun dan disiplin maka kami yakin kelak kalian semua bisa lulus seperti kami.    Demikian pidato ini kami sampaikan. Apabila terdapat kesalahan kata yang menyinggung para hadirin semua, kami mohon maaf yang sebesar - besarnya.   Terima kasih dan Wassalamu'alaikum wr. wb
Assalamu'alaikum wr. Wb
  
  Yang terhormat Kepala Sekolah,Bapak dan Ibu Guru,serta teman teman yang saya cintai.
   
  Pertama-tama marilah kita panjatkan puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas segala rahmat-Nya pada hari ini kita dapat berkumpul bersama guna mengadakan acara perpisahan sekolah.
  
  Para hadirin yang saya hormati, ijinkan saya mewakili teman teman untuk meyampaikan sepatah dua patah kata dalam rangka perpisahan ini.
    
Selama bersekolah, kami sebagai siswa sangat bangga dan berterima kasih dengan semua guru yang telah mengajar dan mendidik kami disekolah ini,yang dengan sangat baik,tidak pernah pilih kasih dalam mendidik,sangat sabar dan tidak kenal lelah dalam membimbing kami. Berkat jerih payah semua guru,kami pun dapat lulus dari SD ini.
     Mudah mudahan semua guru yang bertugas mengajar di sekolah ini dapat diberi kesehatan yang baik dan diberi kebahagiaan selalu.

     Juga untuk teman-teman semua. Sungguh berat rasanya berpisah dengan kalian semua,karena kita sudah bersama sama selama 6 tahun ini. Tapi tetap saya juga mendoakan teman teman semua dapat melanjutkan ke SMP,Mts N  maupun institusi pendidikan lainnya untuk menggapai cita cita yang selama ini diangan-angankan.

    Akhir kata,saya mau mengucapkan sekses buat teman teman ,doa saya meyertai teman-teman semua.............Amin.
   Wasalam.

terimakasih :)
semoga membantu :D

8. buat lah pidato perpisahan kelas 6 ​


Jawaban:

aku sedih aku pun gembira karena saat kini kita berpisah terimakasih aku ucapkan karena waktu ini kita akan berpisah


9. pidato perpisahan kelas 6


ass
puji syukur kehadirat tuhan yang maha esa atas rahmad dan hidayah nya kita dapat berkumpul di........

tidak terasa telah 6 tahun berlalu banyak cerita yg kita alami di sekolah kita ini
mungkin ini perpisahan tetapi bukan akhir untuk persahabatan
bila selama sekolah sering berbuat salah kepada bapak ibu guru saya mewakili teman2 miminta maaf sebesar besarnya
hanya itu lh yg dapat saya sampai kan
kurang lebih saya ucaokan terima kasih
wss

Assalamu’alaikum Warrohmatullah Wabarokatuh

Alhamdulillahirobbil ‘alamin,
Waasholatuashalamu’ala ashrofil ‘ambiyaiwalmursalin
Waa’ala alihi wasohbihi ajma’in. Ammaba’du

Yang kami hormati –
–    Bapak kepala sekolah SD Al-Qiro’ah beserta majlis guru
–    Bapak kepala desa Sesap atau yang mewakili beserta staf aparatur pemerintahannya
–    Bapak ibu wali murid yang hadir
–    Dan teman-teman yang di rahmati Allah

Puji syukur kehadirat Allah swt zat yang memberikan kenikmatan-kenikmatan yang tidak bisa dihitung dan dibandingkan dengan hal lain. Dialah Allah yang telah memberikan kita nikmatnya iman dan indahnya Islam, dan Allah juga yang memberikan nikmatnya sebuah pertemuan dan perpisahan.
Shalawat dan salam marilah senantiasa kita hadiahkan kepada junjungan Nabi besar Muhammad saw. Suri tauladan umat yang telah mengajarkan umatnya kebaikan dengan keteladanan nya, beliaulah yang telah mengajarkan arti tanggung jawab dan mengajarkan kewajiban kepada kita semua, sehingga kita sebagai umatnya selalu ingin menjadi umat terbaik sepanjang zaman.

Bapak ibu guru yang di rahmati Allah
Mungkin…
Ini adalah hari terakhir kami di sini setelah enam tahun bersama. Tapi itu bukan berarti kami akan melupakan segala jasa-jasa mu dalam menunjuk ajari kami hingga detik ini. Begitu banyak hal yang sudah guru berikan untuk kami, tidak hanya ilmu, bahkan waktu sengaja engkau berikan untuk kami agar hidup kami lebih berarti.

Bapak dan ibu guru
Kami di sini ingin mengucapkan terima kasih atas apa yang telah Bapak dan Ibu guru berikan kepada kami. Semoga semua yang bapak Ibu guru berikan akan dicatat sebagai amal kebaikan dan amal ibadah di sisi Allah swt. Amin,
Bapak dan Ibu guru,
Pada kesempatan kali ini kami semua memohon maaf apabila selama ini tingkah laku kami secara sengaja maupun tidak sengaja telah melukai hati dan membuat bapak dan ibu guru  marah. Kami berharap bapak dan Ibu guru sudi untuk memaafkan kami.

Untuk adik-adikku,
Disini kami sebagai kakak-kakak yang akan meninggalkanmu di sekolah tercinta ini ingin berpesan, belajarlah dengan baik, tuntut lah ilmu jangan sampai kalian merasa bosan dengan ilmu yang kalian cari, dan janganlah lupa untuk selalu  menghrmati dan patuh kepada Bapak dan Ibu guru.
Untuk orang tua kami,
Terima kasih, karena telah mengantarkan kami di sini, SD Al-Qiro’ah. Sekolah yang megajarkan ilmu-ilmu yang berhubungan dengan bekal di akhirat. Yang isnyaAllah bisa menjadi penuntun jalan hidup ini.
Bapak, Ibu guru, teman-teman dan orang tua kami.

hati gembira bersama teman
bersuka ria di bawah jambatan
jikalau kita diizinkan
Tuhan pasti bertemu dihari kemudian

 

Kiranya cukup sampai disini saja, dan saya akhiri dengan Wabillahitaufk walhidayah. Wassalamualaikum warohmatullahi wabarokatuh.



10. pidato perpisahan kelas 6​


Penjelasan:

Bismillahirrahmanirrahim, Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarokatuh

Yang terhormat (sebut nama kepala sekolah)

Yang terhormat dewan guru.

Yang terhormat para tamu undangan

Serta semua teman dan adik kelas (nama sekolah)

Puji syukur saya panjatkan atas kehadiran Allah SWT, untuk semua berkah-Nya yang telah membuat kita berkumpul di acara ini. Doa dan salam juga, saya curahkan kepada junjungan kami, Nabi Muhammad SAW.

Ibu yang terhormat dari Dewan Guru dan Teman-teman, Kali ini saya mewakili semua anak-anak kelas 6 untuk perpisahan dan mohon pamit serta meminta doa restunya.

Bapak dan ibu guru yang saya hormati,

Pertama-tama, saya ingin menyampaikan terima kasih yang tulus kepada para guru yang telah mendidik dan membimbing kami sehingga kami dapat menyelesaikan proses pembelajaran di sekolah yang tercinta ini dengan hasil yang bagus.

Tidak ada yang bisa kami berikan sebagai imbalan atas kerja keras Guru selama 6 tahun. Hanya doa yang bisa kami tawarkan, semoga Allah SWT membalas jasa bapak dan ibu guru sekalian.

Bapak dan ibu guru yang saya cintai,

Kedua, saya dan teman-teman kelas 6 juga meminta maaf yang sedalam-dalamnya, karena perbuatan dan tingkah laku kami yang tidak menyenangkan dihadapan bapak ibu guru sekalian. Untuk itu, kami mengharapkan bapak dan ibu guru bersedia untuk memaafkan atas semua kesalahan kami.

Yang terakhir, kami memohon doa restu dari bapak ibu guru dan semua yang hadir di acara ini, untuk bisa melanjutkan ke sekolah menengah terbaik yang ada di kota ini.

Demikianlah yang bisa saya sampaikan, mohon maaf jikalau ada perkataan yang tidak pas di hati bapak ibu guru serta para hadirin yang hadir di tempat yang bahagia ini.

Wabillahi taufiq wal hidayah, Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh


11. pidato perpisahan kelas 6​


                                              "Sampai jumpa lagi"

Assalamu'alaikum warahmatullahiwabarakatu

Pertama-tama saya ucapkan terima kasih kepada ibu,bapak guru dan teman-teman semua yang hadir disisni

-Hari ini merupakan hari perpisahan keals 6.Kita akan berpisah karena akan lulus dari kelas 6 dan akan masuk SMP,dan momen-momen kita bersama disekolah ini akan diingat selalu

-saya ucapkan terima kasih kepada ibu dan bapak guru selama ini yang telah memimbing kami den gan sabar dan penuh ksaih sayang.Terima kasih karena selalu tgas menasehatikami semua.Semoga ilmu yang ibu ajarkan bisa bermanfaat untuk perjalan kami kedepannya.

-dan kami juga mohon maaf atas semua kehidupan dan kesalahan kami selama ini.Semoga ibuguru memaafkan kami semua

-juga kepada teman-teman sekaliabn mohon maaf apabila selama ini ada candaan atau perkataan yang kurang berkena dihati kalian semua.Mohon  dimaafkan setelah perpisahan ,aku harap kita bisa berteman terus walau pada hakikatnya kita berpisah tapi pertemanan dan persahabatan.Kita takkan terpisahkan jika suatu saat kita kita bertemu lagi,aku harap kalian tidak melupakan aku.sekian dari saya dan terima kasih.

wasslamu'alaikum warrah matullahiwabarakatu.


ini aku buat sendiri,smoga tertarik ya dengan teks pidatoku ini.:),smoga membantu.jika ada kesalahan kata,mohon maaf ya.



12. Pidato perpisahan kelas 6


tema pidato : perpisahan kelas
salam sejahtera, bapak/ibu guru yang saya hormati, dan teman-teman sekalian yang saya sayangi selamat pagi, pertama-tama marilah kita memanjatkan puji syukur kepada Tuhan Yang maha kuasa, yang dengan rahmat dan kasih-Nya boleh memberkati acara perpisahan hari ini , dan kita sekalian di tempat ini.
saya selaku perwakilan kelas 6, dan teman teman juga, ingin mengucapkan terimakasih kepada ibu/bapak guru, yang telah membimbing kami selama 6 tahun ini. yang karena berkat beliau kita dapat memperoleh ilmu yang berguna bagi masa depan kita kelak, terimakasih kami ucapkan karena telah mengajari kami dengan tulus, ikhlas, dan sabar hingga kami dapat membaca, menulis, dan bahkan mengetahui hal-hal yang ada di dunia ini.
inilah saat nya kita berpisah, tapi perpisahan tidak harus disertai airmata, tangis, dan kesedihan. ingatlah bahwa di setiap ada pertemuan memang ada perpisahan, dan percayalah bahwa di setiap perpisahan pasti akan ada pertemuan kembali, karena kita pernah menjadi keluarga. bersama selama 6 tahun, menjalani setiap kejadian bahagia, maupun duka. ingatlah bahwa ibu/bapak guru adalah orangtua kita di sekolah..
hadirin yang saya hormati, sekian pidato dari saya, bila ada salah kata atau kalimat atau ada hal yang menyinggung hati hadirin sekalian mohon dimaafkan. semoga kita dapat bertemu di lain waktu. selamat pagi

13. pidato perpisahan kelas 6 ?


Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Kepada yang kami hormati Bapak Kepala Sekolah beserta wakil
Yang kami hormati Wali Kelas 6 tercinta
Yang kami hormati semua Bapak/Ibu Dewan guru
Yang kami hormati semua Bapak/Ibu wali murid
Terkhusus kepada kepada kedua orang tua kami...

Ijinkanlah kami ini, berada di hadapan Bapak/Ibu sekalian untuk mengungkapkan sepatah dua patah kata. Bukan berarti kami adalah yang terbaik, tapi karena tuntutan dari rekan2 kelas 6, maka kami berada di hadapan Bapak/Ibu dan rekan-rekan semua.

Segala puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah subhanahu wataala, atas segala limpahan rahmat dan karunianya. Nikmat yang tak terhingga kepada kita semua, sehinggga kita bisa berada di tempat ini dalam keadaan sehat wal afiat.

Sholawat dan salam juga semoga senantiasa tercurah kepada Nabi Muhammad shallalllahu 'alaihi wasallam, keluarga, sahabat, dan pengikutnya yang setia dengan ajaran yang beliau bawa hingga akhir jaman. Amin.

Tiada gading yaang tidak retak. begitupun dengan apa yang akan kami sampaikan nanti. Pasti akan banyak kesalahan dan kehilafan. Untuk itu, mohon maafkan dan maklumi kami.

Dalam kesempatan ini, ijinkanlah kami menyampaikan beribu ucapan terima kasih kepada Bapak dan Ibu dewan guru semua. Berkat bimbingan Bapak dan Ibu sekalian, kami bisa menjadi seperti ini. Bisa membaca, bisa menulis, bisa menghitung dan bisa belajar untuk menjadi manusia yang sesungguhnya.

Dengan telatennya, engkau membimbing kami. Tiada ada kata bosan. Selalu sabar menghadapi tingkah polah kami yang kadang membuat jengkel. Maafkan kami. Jasa kalian tidak akan pernah kami lupakan sepanjang hidup kami. Tanpa bimbingan kalian semua, apalah arti diri kami semua.

Untuk teman-temanku semua, ini adalah hari perpisahan kita di SD ini. Berat rasanya memang. Setiap hari kita selalu bersama. Bermain bersenda gurau. Tertawa. Bercanda. Sungguh, semua kenangan itu tidak akan pernah terlupakan.

Walaupun hari ini kita berpisah, marilah tetap kita jaga persaudaraan ini hingga kapanpun. Kalian semua adalah teman-teman terbaik.

Kepada Bapak dan Ibu Orang tua dan wali murid sekalian. Inilah anakmu. Dengan segala kelebihan dan kekurangannya disana-sini. Bimbinglah kami dengan sabar dan tiada henti. Kami masih haus bimbinganmu. Kami masih haus kasih sayangmu. Didiklah kami sehingga menjadi anak yang berbakti kepada orang tua, agama, bangsa dan negara.

Demikianlah pidato singkat perpisahan sekolah di kelas 6 ini, semoga kita bisa memetik hikmah dari apa yang kami sampaikan. Kami akhiri, Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh.Shalom,
Salam sejahtera bagi kita semua.
yang terhormat Ibu kepala sekolah
yang terhormat Bapak dan Ibu Guru
dan teman-teman saya yang kukasihi

Sebelum saya menyampaikan pidato saya hari ini, saya mengajak hadirin untuk mengucap syukur pada Tuhan yang Maha Esa, yang telah memberkati kami, sehingga kita bisa bertemu bersama di tempat ini.

Dalam kesempatan ini, ijinkanlah kami untuk menyampaikan beribu ucapan terima kasih kepada Bapak dan Ibu guru. Bekat bimbingan Bapak dan Ibu guru, kami bisa membaca, bisa menulis, bisa menghitng.

Dengan sabarnya, Bapak dan Ibu guru membimbing kami. Tiada kata bosan. Meskipun kami sering membuat Bapak dan Ibu guru marah. Maafkanlah kami. Jasa kalian tidak akan pernah kami lupakan sepanjang hidup kami.

Untuk teman temanku semua, ini adalah hari terakhir kita dikelas 6. Berat rasanya. Setiap hari kita selalu bermain, bercanda, dan tertawa bersama. Walaupun kita berpisah, marilah kita tetap menjaga persahabatan ini hingga kapan pun. Kalian adalah teman terbaik.

Kepada Orang tua murid sekalian. Tolong bimbinglah kami dengan sabar dan tiada henti. Kami masih memerlukan bimbinganmu. Kami masih memerlukan kasih sayangmu. Didiklah kami sehingga dapat menjadi anak yang berbakti pada orang tua, agama, bangsa dan negara.

Demikianlah pidato saya pada hari ini, apabila ada kata yang kurang berkenan di hati hadirin sekalian saya mohon maaf. Sekian dan terima kasih.

14. pidato perpisahan kelas 6


Assalamualaikum wr. wb.

Yang saya hormati, Bapak Kepala Sekolah SDN 01 Jakarta beserta dewan guru dan tamu undangan.

Yang saya hormati, orangtua dan wali murid, serta yang saya banggakan teman-teman seperjuangan; siswa-siswi SDN 01 Jakarta.

Puji dan syukur marilah kita panjatkan ke hadirat Allah SWT.

Shalawat beserta salam semoga tetap terlimpahkan pada suri tauladan umat manusia, yakni habibana wanabiyyina Muhammad SAW.

Untuk Bapak dan Ibu guru yang kami cintai,

Masih terbayang dalam ingatan, ketika bapak dan Ibu guru mengajari kami dengan penuh sabar dan kasih sayang. Terima kasih, telah mengajarkan kami berhitung mulai dari 0 sampai 1000, mengenalkan alfabet dari huruf A sampai Z, dan membuka cakrawala kami tentang Indonesia, dari Sabang sampai Merauke.

Semoga Allah SWT membalas dengan pahala yang berlimpah atas semua kebaikan yang bapak dan ibu guru berikan. Terima kasih, Pahlawan tanpa tanda jasa. Jasamu abadi, kami kenang sepanjang masa.

Di sini, saya mewakili teman-teman dari kelas 6,

Kami mengucapkan mohon maaf yang sebesar-besarnya apabila pada saat belajar di kelas maupun di luar kelas, ada sikap kami yang tidak terpuji, ada kata-kata kami yang tercela, dan khilaf yang tidak disengaja, yang telah melukai ibu dan Bapak guru.

Untuk teman-teman kelas 6, cerita kita tidak akan selesai di sini, kita masih bisa tersenyum dalam ilmu, dan tertawa dalam canda. Walau di tempat masing-masing yang berbeda.

Perpisahan hari ini adalah langkah awal kita untuk mencapai cita-cita yang lebih tinggi. Mari benamkan dalam dada, tekadkan untuk terus mengharumkan nama orang tua dan SDN 01 Jakarta kita tercinta.

Untuk adik-adik tersayang, saya mewakili teman-teman kelas 6 ingin menyampaikan pesan,

Tiada kesuksesan tanpa perjuangan,

Tiada perjuangan tanpa pengorbanan,

Tiada pengorbanan tanpa keikhlasan.

Kami yakin, di kemudian hari, akan tiba juga saatnya adik-adik mencapai kelulusan. Kuncinya hanya ikhlas dalam belajar, berusaha keras, dan tidak lupa berdoa. Insya Allah kelak adik-adik bisa seperti kami di sini, lulus dengan nilai yang memuaskan, bahkan lebih baik lagi.

Semua kenangan yang berasal dari sebuah gedung Sekolah Dasar, di salah satu sudut desa ini tidak akan kami lupakan.

Hadirin yang berbahagia,

Cukup sekian dari saya mewakili diri saya pribadi dan teman-teman kelas 6, mohon maaf apabila ada kesalahan.

Akhir kata, saya memohon doa restu dari para hadirin, agar kami, pelajar SDN 01 Jakarta, bisa menjadi insan yang berguna bagi nusa, bangsa, dan agama. Amin.

Wassalamu’alaikum wr. wb.


15. buat pidato perpisahan kelas 6


KARENA GUA BAIK GUA KASIH PUNYA GUA YG DULU BUAT GUA PERPISAHAN

Yang terhormat Bapak Kepala SD.....
Yang saya hormati Ibu/ Bapak Guru SD N...
Yang saya hormati Wali murid Kelas 6
Yang saya hormati para hadirin
Yang saya banggakan rekan-rekan Kelas 6
Dan yang saya cintai adik kelas SD N ....

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Segala Puji kami haturkan kepada yang berhak menerima pujian, Allah SWT atas segala limpahan nikmat dan karunianya, sehingga pada hari ini, kita semua bisa bersama-sama menghadiri acara Penglepasan murid Kelas 6
Shalawat dan Salam marilah kita panjatkan kepada Nabi Muhammad Salallahu Alaihi Wassalam semoga kelak kita mendapat syafaatnya di hari akhir.

Para hadirin yang saya hormati,
Perlu Ibu Bapak ketahui, bahwa keberadaan saya di dalam ruangan ini hanyalah sebagai wakil dari rekan-rekan kami, murid kelas 6 SD N, tidak lebih dari itu. Saya hanyalah wakil yang ditunjuk oleh teman-teman sekelas untuk menyampaikan beberapa patah kata perpisahan yang begitu berat mereka ucapkan. Mereka memilih saya karena dianggap mampu untuk menyampaikan kata-kata perpisahan kepada Bapak Kepala Sekolah, Ibu/ Bapak Guru dan adik-adik kelas yang kami sayangi.

Saya sangat memahami bagaimana perasaan mereka karena saya juga bagian dari mereka. Perasaan yang saat ini berkecamuk di dalam dada mereka adalah berbagai macam perasaan sedih yang campur aduk.

Yang pertama adalah perasaan sedih karena harus meninggalkan sekolah ini. Ya, sekolah ini telah menjadi saksi bisu, perjalanan hidup kami sejak masuk ke kelas 1 hingga kelas 6. Di tempat inilah kami menempa diri di bawah bimbingan Ibu Bapak Guru. Rasanya berat sekali harus meninggalkan sekolah ini.
Yang kedua adalah perasaan sedih karena harus berpisah dengan adik-adik kelas kami. Tiap hari kami sudah terbiasa bermain dengan mereka, tiba-tiba hari ini kami harus berpisah dengan mereka.

Yang ketiga adalah perasaan sedih karena harus  berpisah dengan sesama teman kelas 6. Sejak terdaftar sebagai murid SD N ....kami telah melakukan banyak kegiatan bersama-sama. Menjadi petugas upacara bendera bersama-sama, belajar kelompok, berlarian menuju kantin, berteriak gembira saat bel istirahat berbunyi dan berbagai macam kegiatan lainnya. Kami merasakan persahabatan yang tulus di antara kami meskipun terkadang diselingi dengan kenakalan dan kejahilan di antara kami. Hari ini, semua itu akan berlalu begitu saja

Yang terakhir adalah adalah perasaan sedih karena harus berpisah dengan Ibu Bapak Guru. Kami masih ingat saat pertama masuk kelas 1, dengan langkah malu-malu dengan di antar Ibu kami, kami memasuki ruang kelas 1. Dengan sabar Ibu Guru kelas 1 membimbing kami mempelajari ilmu baru. Saat itu, di sela-sela kegiatan belajar, tiba-tiba terdengar suara tangis yang keluar dari beberapa teman kami, dengan sabar, Ibu guru membujuk mereka untuk diam. Selain itu, sejak saat itu, kami sudah dibiasakan untuk mengucapkan salam lalu secara spontan lalu mencium tangan Ibu Bapak Guru. Kebiasaan tersebut sudah kami jalani hingga hari ini.

Namun, hari ini kebiasaan itu akan terhenti, kami harus beranjak pergi dari sekolah ini, meninggalkan Ibu Bapak Guru, adik kelas kami dan berbagai kenangan lainnya. Alangkah sedih hati kami, ketika kebiasaan tersebut tidak akan kami lakukan lagi. Nanti, setiap hari kami tidak akan lagi menjabat tangan Ibu Bapak Guru.

Terakhir yang bisa saya sampaikan kepada Ibu Bapak Guru, kami pasti pernah melakukan kenakalan, kejahilan dan perbuatan yang tidak mengenakkan hati Ibu Bapak Guru. Untuk itu, kami haturkan permohonan maaf atas segala kesalahan yang pernah saya lakukan selama menjadi murid Ibu Bapak Guru. Terima kasih atas segala kesabaran, dedikasi dan kerelaan hati dalam mendidik kami

Begitu juga dengan adik kelas kami, teman-teman seangkatan juga terhadap orang tua kami yang hadir hari ini, kamu mohon maaf yang sebesar-besarnya atas segala kesalahan kami selama ini. Terima kasih atas segalanya.

Demikian, yang bisa saya sampaikan, atas kesalahan yang terjadi selama berpidato, kami mohon maaf.

Wabilahi taufikwalhidayah, wassalamualaikum Warahmatullahi wabarakatuh

16. buat sebuah pidato tentang perpisahan kelas 6​


Assalamu Alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Puji syukur kami ucapkan atas kehadiran Tuhan Yang Mahakuasa atas semua rahmatnya bagi kita semua. Pada hari ini kami bertemu, kami berkumpul di sekolah ini untuk menyelenggarakan acara perpisahan.

Sebenarnya, saya dan semua teman kelas 6, berat sekali untuk menyampaikan pidato ini. Kami sedih, karena kami harus berpisah dari guru, teman, dan adik – adik kelas. Namun, ini adalah waktu juga yang membatasi kita bersama.

Khusus untuk para hadirin sekalian, para bapak dan ibu guru yang terhormat, kami sangat berterima kasih karena mereka telah mendidik kami dengan baik. Memberikan pengetahuan yang kami terima sangat berharga untuk mencapai tingkat selanjutnya. Semua pelajaran dari bapak dan ibu guru, akan kami ingat selama sisa hidup kami.

Kami juga meminta maaf kepada bapak dan ibu guru yang telah dengan sabar membimbing kami setiap saat. Kami menyadari bahwa banyak perilaku kami selama sekolah di tempat ini dapat mengganggu bapak dan ibu guru. Saya sekali lagi mewakili semua teman kelas 6 untuk meminta maaf.

Kepada adik kelas, belajarlah dengan baik dan rajin. Jangan keras kepala, hormatilah semua guru disini.

Inilah akhir dari pidato ini, Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

semoga membantu jadiin jawaban terbaik yah;)


17. pidato perpisahan kelas 6


cie yang sudah mau lulus ini pidato nyaa yaa!!
Pidato Perpisahan Kelas 6 Singkat Jelas Padat
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Yang terhormat Bapak Kepala Sekolah dan Bapak/Ibu Guru;
Yang terhormat para tamu undangan;
Kawan-kawanku Yang berbahagia.
Terlebih dahulu,marilah kita panjatkan puji syukur ke hadirat Tuhan Ya
ng Maha Esa Yang telah melimpahkan rahmat serta karunia-nya kepada kita.Pada kes
empatan ini,kita dapat berkumpul pada perayaan Perpisahan kelas 6.
Guru-guru dan Teman-teman,sungguh tidak terasa waktu berlalu begitu ce
pat.Sudah enam tahun kami belajar dan menimba ilmu di Sekolah ini.Kami mendapatk
an ilmu yang tak terhingga.Semuanya berkat Guru-guru yang telah mengajari kami.
Kini, akhirnya hari kelulusan itu tiba.Setelah enam tahun kami belajar
bersama Bapak/Ibu Guru,saya selaku perwakilan dari kelas enam mengucapkan terim
a kasih dan ingin meminta maaf atas perbuatan salah kami semuanya.
Tidak lupa kami sampaikan juga terima kasih kepada orang tua kita semu
a yang telah memberi motivasi kepada kami semua.
Untuk teman-teman semua,meskipun sudah lulus tetapi kita harus lebih g
iat lagi belajarnya karena perjalanan kita masih panjang dan untuk mencapai cita
-cita kalian.
Akhir kata,saya dan teman-teman ingin mengucapkan Selamat tinggal seko
lah ini dan Kami tidak akan melupakan sekolah ini.
Sekian dari saya.Terima kasih.
Wassalamualaikum Warahmatullahi WabarakatAsssalamu'alaikum wr.wb
Yth Bapak Kepala Sekolah dan Bapak/Ibu Guru
Yth para tamu undangan
Kawan kawanku Yang berbahagia
Terlebih dahulu, marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan YME telah melimpahkan rahmat serta karunia-nya kepada kita. Pada kesempatan ini, kita dapatberkumpull pada perayaan Perpisahan kelas 6.
Guru-guru dan Teman-teman, sungguh tidak terasa waktu berlalu begitu cepat. Sudah enam tahun kami belajar dan menimba ilmu di Sekolah ini. Kami mendapatkan ilmu yang tak terhingga. Semuanya berkat Guru-guru yang telah mengajari kami. Kini, akhirnya hari kelulusan itu tiba. Setelah enam tahun kami belajar bersama Bapak/Ibu Guru, saya selaku perwakilan dari kelas enam mengucapkan terima kasih dan ingin meminta maaf atas perbuatan salah kami semuanya. Tidak lupa kami sampaikan juga termika kasih kepada orang tua kita semua yang telah memberi motivasi kepada kai semua. Untuk teman-teman semua, meskipun sudah lulus tetapi kita harus lebih giat lagi belajarnya karena perjalanan kita masih panjang dan untuk mencapai cita-cita kalian. Akhir kata, saya dan teman-teman ingin mengucapkan Selamat tinggal sekolah ini dan Kami tidak akan melupakan sekolah ini. Sekian dari saya. Terima kasih..
Wassalamu'alaikum wr.wb

18. pidato perpisahan kelas 6​


pidato perpisahan kelas 6

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

yang terhormat bapak kepala sekolah dan Bapak/Ibu guru;

Yang terhormat para tamu undangan;

kawan-kawanku yang berbahagia.

Terlebih dahulu,marilah kita panjatkan puji syukur kehadiran Tuhan yang Maha Esa yang MahaEsayangtelahmelimpahkanrahmatsertakarunia-nyakepadakita.padakesempatanini,kitadapatberkumpulpadaperayaanPerpisahankelas6.

Guru-gurudanteman-teman,sungguhtidakterasawaktuberlalubegitucepat.sudahenamtahunkamibelajar

BersamaBapak/Ibuguru,sayaselakuperwakilandarikelasenammengucapkanTerimakasihdaninginmemintamaafatasperbuatansalahkamisemuanya.

TidaklupakamisampaikanjugaTerimakasihkepadaorangtuakitasemuayangtelahmemberimotivasikepadakamisemua.

UntukTeman-temansemua,meskipunsudahlulustetapikitaharuslebihgiatlagibelajarnyakarenaperjalanankitamasihpanjangdanuntukmencapaicita-citakalian.

akhirkata,sayadanteman-temaninginmengucapkanselamattinggalsekolahinidankamitidakakanmelupakansekolahini.

sekiandarisayaterimakasih.

wassalamu'alaikumwarahmatullahiwabarakatuh

janganlupajadikanjawabanTercerdas


19. pidato perpisahan kelas 6​


Jawaban:

kepada sekolah SD Nusantara dan bapak

serta ibu guru SD Nusantara yang saya hormati

dan teman-teman adik- adik kelas yang saya cintai,

Izinkan saya untuk menyampaikan pesan perpisahan untuk kita semua. saya mewakili

Teman-teman kelas 6 SD Nusantara, ingin

mengucapkan terima kasih kepada bapak

dan ibu guru atas bimbingan selama ini.

Terima kasih sudah membimbing kami begitu

banyak hal. Apabila ada perbuatan yang

kurang berkenan, kami mohon maaf. untuk

teman-teman seperjuangan, terim kasih laras

kebersamaan kita selama kurang lebih enak

tahun. Ayo, kita lebih semangat lagi dan tekun

belajar demi menggapai cita-cita. Untuk adik-

adik kelas, teruslah tekun belajar, dengarkan

nasihat bapak ibu guru.

Demikian pesan perpisahan yang bisa saya

sampaikan. mohon maaf jika ada salah kata dan

perbuatan. Sekali lagi saya ucapkan terima kasih

dan sampai jumpa pada kesempatan lainnya

Penjelasan:

pesan ini adlah perpisahan kelas 6


20. pidato perpisahan kelas 6​


pidatoperpisahankelas6

AssalamuAlaikumWarahmatullahiWabarakatuh.

pujisyukurkitapanjatkankepadatuhanyangmahaesaatassegalarahmatnyakepadakitasekalian.padahariinikitabertemu,berkumulbersamadisekolahyangkitacintaiiniuntukmelaksanakanacarperpisahan.

terkhususkepadbapak,ibuguru/kepalasekolah,kamimengucapkanterimakasihyangtakterhingakarenatelahmembimbingkamidenganbaik.semuajasabapakibuguruakankamiingatsepanjanghayatkami.

sekiandanterimakasih

WassalamualaikumWarahmatullahiwabarakatuh




Post a Comment

0Comments
Post a Comment (0)